Kecamatan Pagentan, Kabupaten Banjarnegara
Nov2024
Dibuka
621 Kali
PENGUMUMAN
PENETAPAN CALON PERANGKAT DESA
YANG MEMENUHI PERSYARATAN ADMINISTRASI
Berdasarkan Surat Keputusan Panitia Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Pagentan, Kecamatan Pagentan, Kabupaten Banjarnegara, Nomor 01 Tahun 2024 Tentang Penetapan Calon Perangkat Desa yang memenuhi persyaratan Administrasi dan berhak mengikuti Ujian Penyaringan berupa Seleksi Tertulis dan Seleksi Tambahan Calon Perangkat Desa Pagentan Kecamatan Pagentan Kabupaten Banjarnegara.
Peserta Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa yang dinyatakan Lulus Seleksi Administrasi untuk hadir di acara Pembekalan Seleksi Ujian Tertulis dan Seleksi Ujian Tambahan (Komputer), dengan ketentuan sebagai berikut :

Data Populasi Desa Pagentan, Kecamatan Pagentan, Kabupaten Banjarnegara
Laki-laki : 2689 ORANG
Perempuan : 2639 ORANG
TOTAL : 5328 ORANG
Laki-laki
Perempuan
BELUM MENGISI
TOTAL
KK
Dusun


Rudi Halomoan Sitompul
27 Oktober 2025 09:55:18
Informasi kapan penyaluran Bsu...